Sabtu, 06 Mei 2017

Tutorial Wheelie 250 cc



Tutorial melakukan wheelie seperti ini:

1.Posisikan badan sedikit membungkuk ke arah depan ,dan pastikan bahwa kaki siap untuk melakukan rem belakang, setelah itu dengan membuka/putar gas sedikit besar . Jangan lupa masukan gigi 1 kemudian tarik badan anda ke posisi semula dan tarik setang motor dan diikuti dengan putaran gas mulai diperkecil apabila sudah dalam keadaan ban bagian depan naik,anda bisa sesuaikan dengan ketinggian yang diinginkan. kenapa gigi 1? gigi satu merupakan gigi yang paling responsif dari gigi yang lain karena itu gigi 1 sangat mudah untuk membuat motor wheelie.

2. Setelah anda beberapa kali mencoba latihan , cobalah untuk menaikan sudut ketinggian motor maksudnya ban bagian depan bisa angkat lebih tinggi. untuk menghindari jatuh disamping bisa seimbangkan motor dengan menggunakan badan bagian atas atau juga badan bagian bawah,atau bisa juga dengan menggunakan filling yaitu setang motor dan juga badan

3. apabila motor anda sudah dirasa cukup tinggi terangkat , tenang saja. kemudian melakukan rem belakang agar motor dapat turun kembali,kemudian putar gas sedikit agar saat turun ke aspal/mendarat bantingan motor tidak terlalu keras

4.Untuk melakukan wheelie agar lebih enak , ganti ukuran gear motor menjadi lebih besar untuk bagian belakang dan untuk bagian depan lebih kecil

5. jangan kapok ketika terjatuh karena seperti semua hal wheelie tidak bisa hanya dilakukan dalam pikiran harus dengan latihan yang teratur.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar